Cara Mudah Membuang / Mengupas Cat Dengan Mudah

Cara Mudah Membuang / Mengupas Cat Dengan Mudah

Campuran Otomotif - Ketika kita hendak melakukan pengecatan ulang kendaraan baik itu mobil dan sepeda motor, apakah total atau hanya sedikit, untuk hasil terbaik pastinya adalah harus dengan mengupas cat lama. mengupas cat dengan cara tradisonal itu memang lambat dan cukup menyita waktu. nah bagaimana cara yang cepat dan mudah, berikut ini.

Cara Membuang / Mengupas Cat Mobil dan Motor


Cara Membuang / Mengupas Cat Dengan Mudah
Mengupas cata dengan cara dikerok memang cukup bikin pegal tangan, dan jika dibakar, tentunya jika plat terkena panas bisa berubah akibat pemuaian dan jika pada bagian plastik ini juga gak mungkin. nah bagaimana cara mudahnya dalam mengupas cat.

Cara Ngelotok Cat Mobil dan Motor

  • Mesin Sander
Sanding tool yg di beri power di mana amplas dipasang serta dipakai utk mengamplas susunan cat, putty/ surfacer. Menurut jenis power yg dipakai sander bisa dibagi jadi : Jenis elektrik yakni yg memakai tenaga elektrik serta Jenis pnumatik yakni memakai Udara bertekanan.
  • Paint Remover / Soda Api
nah produk2 ini banyak di jual di toko cat dan banyak pula macanya seperti banyak dikenal dengan nama Soda Api. tinggal pilih dan pakai dijamin cat gak harus ribet ngerontokinnya.

Menurut saya yang paling mudah adalah dengan Soda api atau Paint Remover, anda tinggal beli dan langsung oles, tunggu bentar dan cat meleleh dan ngelupas. semoga bermanfaat dan terimakasih atas kunjungan anda.

Temukan Via Facebook